Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

CREVASSE DI PADANG SALJU

Gambar
Pernakah anda mengira berjalan / mendaki di padang salju itu lebih mudah karena tidak ada jalur / trek seperti di gunung Indonesia pada umumnya ? Ya mungkin saja itu bisa jadi benar adanya. Kita bisa berjalan sesuka hati kita selama tetap mengarah ke tujuan kita.   Namun yang perlu menjadi catatan adalah adanya crevasse, atau rekahan yang tertutupi oleh salju-salju yang terus menerus turun. Seolah-olah menjadi musuh dalam selimut, karena kita akan sangat susah untuk mendeteksi keberadaannya. hamparan padang salju Selain tidak mengetahui lokasi pastinya, kita juga tidak tau seberapa lebar dan dalam rekahan tersebut. Menjadikan crevasse salah satu hantu yang mengintai di sepanjang perjalanan. Tim AIDeX Wanala Unair saat mendaki di Gunung Denali 2017 memahami hal tersebut dan berkali-kali belajar mengantisipasinya. Salah satunya dengan metode moving together. Tiap personel saling terikat tali berjalan memanjang dan menjaga jarak aman. Dengan tujuan jika salah satu personel terperosok ke